Contoh Soal TPA Bappenas Tahun 2023

Contoh Soal TPA Bappenas Tahun 2023

Contoh Soal TPA Bappenas Tahun 2023

 

 

 

Hallo Semuanya!!

Contoh Soal TPA Bappenas Tahun 2023 – Unit Usaha Otonom Penyelenggara Tes (UUO PT) adalah unit organisasi khusus di dalam Koperasi Perencanaan/Koperasi Pegawai Bappenas, yang didirikan khusus untuk mengganti peran Unit Usaha Pelayanan Penyelenggaraan Tes Potensi Akademik (UPP TPA) Pusat Pembinaaan Pendidikan dan Pelatihan Perencanaan (Pusbindiklatren) Bappenas (Badan Perencanaan Pembangunan Nasional), sejak ditutupnya UPP TPA di Bappenas. Dalam pelaksanaannya, UUO PT didukung oleh tenaga ahli pengembang tes (test developers) Tes Potensi Akademik, yang bergabung di PT Bina Cipta Seleksindo (BCS). BCS adalah lembaga pemegang hak lisensi penggunaan nama Tes Potensi Akademik (TPA) OTO Bappenas, yang terdaftar di Departemen Hukum dan HAM Republik Indonesia.

Sejarah TPA Bappenas

Organisasi penyedia layanan Tes Potensi Akademik (TPA), berkembang dari waktu ke waktu, sejalan dengan perkembangan penggunaan dan pengguna alat tes itu sendiri. Sebagai alat tes, TPA pertama kali dikembangkan bersamaan dengan berdirinya Overseas Training Office(OTO) di Bappenas pada tahun 1984. Tugas OTO Bappenas pada waktu itu adalah mengelola dan mengkoordinasikan dana hibah luar negeri untuk peningkatan SDM khususnya PNS melalui program beasiswa S2 dan S3 luar negeri. Mengingat besarnya calon peserta dan tuntutan akan adanya kredibilitas untuk memilih calon peserta serta untuk menjamin keberhasilan penyelesaian studi peserta program yang diselenggarakan OTO Bappenas, dikembangkan suatu alat seleksi sejenis advanced level scholastic aptitude test (SAT) yang telah diterapkan secara luas di Amerika Serikat, dalam bahasa Indonesia.

Konsep TPA dirancang mengikuti model Graduate Record Examination Aptitude Test (GRE) yang telah diterapkan secara luas di Amerika Serikat. Keputusan ini diambil karena sebagian besar calon mahasiswa dikirm ke universitas di Amerika Serikat yang menuntut calon lolos saringan GRE. Disamping itu, penelitian di Amerika Serikat menunjukan angka total GRE lebih valid dibanding indeks prestasi undergraduate sebagai alat prediksi keberhasilan dalam pendidikan pascasarjana. Dari pelaksanaan tes pertama tersebut ternyata mendapat sambutan positif dari departemen dan lembaga non departemen yang menyatakan bahwa TPA sangat sesuai digunakan sebagai salah satu alat seleksi bagi calon peserta program S2 dan S3 luar negeri. Dari analisis item soal-soal TPA menunjukan bahwa validitas dan reliabilitas TPA cukup tinggi. Untuk menjaga kualitas dan kredibilitas TPA, Koperasi Bappenas secara periodik bekerjasama dengan konsultan dan lembaga, baik dari dalam maupun luar negeri, dalam pengembangan TPA.

Contoh Soal TPA Bappenas Tahun 2023

Selain itu, OTO Bappenas juga terus memperbaiki sistem pendaftaran, pengadaan bahan, pelaksanaan tes, penilaian (skoring), dan penyampaian hasil kepada peserta. Pada perkembangan selanjutnya, TPA tidak hanya digunakan sebagai alat seleksi untuk program beasiswa S2 dan S3 luar negeri saja, namun juga digunakan sebagai alat seleksi penerimaan mahasiswa program S2 dan S3 oleh sebagian besar perguruan tinggi negeri dan swasta. Selain itu TPA juga kemudian dipergunakan sebagai alat seleksi penerimaan pegawai baru dan mutasi/promosi jabatan oleh departemen/lembaga non departemen di pusat dan daerah, BUMN/BUMD dan perusahaan swasta.

Sebagai organisasi penyedia layanan, OTO Bappenas sebagai penyedia layanan di bawah lembaga pemerintah, sekarang telah diganti oleh lembaga berbadan hukum independen: Koperasi Pegawai Bappenas atau disebut juga dengan nama Koperasi Perencanaan. Koperasi Perencanaan memiliki unit khusus yang melayani permintaan penyelenggaraan TPA dan tes lain-lainya, yakni: Unit Usaha Otonom Penyelenggaraan Tes (UUO PT).

Baca juga: Contoh Soal TPA OTO Bappenas Gratis

Cara Mendaftar TPA Bappenas

  1. Buka webnya ( koperasi.bappenas.go.id ), lalu cek jadwal yang tersedia tiap bulannya.
  2. Segera melakukan pembayaran melalui ATM BNI ditransfer pada no rekening tujuan. Jangan transfer mendekati batas akhir pendaftaran karena mempengaruhi kuota yang hanya terbatas. Biayanya bisa berbeda sesuai penyelenggaranya.
  3. Siapkan scan dalam bentuk jpg atau foto KTP, Ijazah terakhir dan bukti transfer. Ada persyaratan minimal pendidikan D3 yang boleh mengikuti TPA Bappenas.
  4. Mengisi biodata diri di web dan melengkapi semua berkas yang dibutuhkan harus diupload.
  5. Menunggu balasan konfirmasi email.
  6. H-2 diberitahukan jadwal waktu dan tempatnya melalui email. Jika berhalangan di hari H, minimal H-2 harus mengkonfirmasi melalui surat tertulis untuk menunda jadwal test ke hari lain. Jadwal hanya bisa ditunda satu kali, jika mengkonfirmasi lebih dari H-2 dan berhalangan hadir maka biaya dianggap hangus dan tidak bisa dikembalikan.

Soal-Soal TPA Bappenas

  • Verbal (90 soal), waktu 60 menit. Ciri-ciri soalnya adalah sinonim, antonim atau padanan kata.
  • Kuantitatif (90 soal), waktu 60 menit. Ciri-ciri soalnya berupa perhitungan matematika mulai dari yang sederhana sampai soal cerita.
  • Logika (70 soal), waktu 60 menit. Ciri-ciri terdapat soal cerita dan pola gambar yang harus berfikir secara logika.

Jadi, total soal adalah 250 dikerjakan dalam waktu 180 menit atau 3 jam. Artinya tiap 1 soal hanya diberikan waktu 30 detik. Jadi kita harus fokus mengerjakannya. Peserta dilarang mengisi bagian yg belum disuruh oleh pengawas, bagian yang dikerjakan harus berurutan mulai verbal, lalu kuantitatif dan terakhir soal logika.

Baca juga: TPA Bappenas ITB

Contoh Soal TPA Bappenas Tahun 2023

Bagian Tes Verbal

Sinonim

  1. Kata “ramah” memiliki arti yang paling mendekati dengan kata…

A. Kasar

B. Bersahabat

C. Dingin

D. Licik

E. Berbahaya

Jawaban: B. Bersahabat

 

  1. Kata “cepat” adalah sinonim dari…

A. Lambat

B. Perlahan

C. Gesit

D. Tenang

E. Bimbang

Jawaban: C. Gesit

 

  1. Kata “senang” memiliki arti yang paling mendekati dengan kata…

A. Gembira

B. Sedih

C. Bosan

D. Marah

E. Terkejut

Jawaban: A. Gembira

 

  1. Kata “berani” adalah sinonim dari…

A. Pintar

B. Cemas

C. Takut

D. Malu

E. Tebaran

Jawaban: C. Takut

Baca juga: TPA Bappenas UNS

Antonim:

  1. Kata “gelap” memiliki antonim yang paling mendekati dengan kata…

A. Terang

B. Hangat

C. Dingin

D. Basah

E. Besar

Jawaban: A. Terang

 

  1. Kata “tinggi” adalah antonim dari…

A. Pendek

B. Rendah

C. Cepat

D. Panjang

E. Gemuk

Jawaban: B. Rendah

 

  1. Kata “besar” memiliki antonim yang paling mendekati dengan kata…

A. Kecil

B. Panjang

C. Indah

D. Cepat

E. Lebar

Jawaban: A. Kecil

 

  1. Kata “dingin” adalah antonim dari…

A. Berangin

B. Panas

C. Basah

D. Dingin

E. Hangat

Jawaban: B. Panas

Baca juga: Kumpulsan Soal OTO Bappenas

Analogi:

  1. BUKU : HALAMAN ::

A. Pensil : Kertas

B. Kaki : Sepatu

C. Meja : Kursi

D. Kertas : Pulpen

E. Sayur : Dapur

Jawaban: D. Kertas : Pulpen

 

  1. KELINCI : TEROWONG ::

A. Anjing : Rumah

B. Tikus : Keju

C. Kucing : Jalanan

D. Ikan : Kolam

E. Burung : Sarang

Jawaban: E. Burung : Sarang

 

  1. Telinga adalah bagian dari tubuh manusia seperti… adalah bagian dari buku.

A. Halaman

B. Bab

C. Judul

D. Paragraf

E. Huruf

Jawaban: B. Bab

 

  1. “Pilot” adalah profesi seperti “dokter” adalah profesi…

A. Pelukis

B. Pelaut

C. Guru

D. Nelayan

E. Pelayan

Jawaban: C. Guru

 

Tuna Karya adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang seni. Mereka mengadakan pameran seni yang berjudul “Harmoni Warna.” Pameran ini akan diadakan di Gedung Seni Tari mulai tanggal 15 Agustus hingga 30 Agustus. Tiket masuk pameran ini adalah Rp 25.000 untuk dewasa dan Rp 15.000 untuk anak-anak. Pameran ini akan berlangsung setiap hari mulai pukul 10 pagi hingga 5 sore. Bagi Anda yang gemar seni, jangan lewatkan kesempatan ini!

  1. Berdasarkan teks di atas, berapa lama pameran seni “Harmoni Warna” akan berlangsung?

A. 15 hari

B. 10 hari

C. 30 hari

D. 5 hari

E. 20 hari

Jawaban: A. 15 hari

Baca juga: Cara Menghitung Skor TPA OTO Bappenas

Contoh Soal TPA Bappenas Tahun 2023

Bagian Tes Numerik

  1. Jika Anda memperoleh diskon 20% untuk sebuah baju, yang harga nya telah dipotong 10 % dariharga semula, maka total diskon dari harga semula adalah

A. 25%

B. 28%

C. 30%

D. 32%

E. 35%

 

  1. Sebuah deret aritmatika dimulai dengan 3 dan setiap suku berikutnya bertambah 5. Apa nilai dari suku ke-10 dalam deret ini?

A. 45

B. 50

C. 55

D. 60

E. 65

Jawaban: B. 50

 

  1. Nilai m = 4 dan n = -4. Jika p = (-m-n)pangkat 9 dan q = (-n+n)pangkat 2 Maka yang benar adalah…

A. p = q

B. p > q

C. p – q = -8

D. q – p = 64

E. q < (p-64)

 

  1. Sebuah pabrik menghasilkan 800 unit produk setiap hari. Setiap produk dijual dengan harga Rp 500. Namun, pabrik harus membayar biaya produksi sebesar Rp 200.000 setiap hari. Berapa keuntungan bersih yang dihasilkan pabrik dalam satu bulan (30 hari)?

A. Rp 9.000.000

B. Rp 12.000.000

C. Rp 15.000.000

D. Rp 18.000.000

E. Rp 21.000.000

Jawaban: A. Rp 9.000.000

Baca juga: TPA Bappenas Numerik

Bagian Tes Logika

  1. Jika semua kucing memiliki bulu dan Meow adalah seekor kucing, maka apa yang dapat kita simpulkan?

A. Meow memiliki bulu.

B. Meow tidak memiliki bulu.

C. Semua kucing lain tidak memiliki bulu.

D. Tidak ada kesimpulan yang dapat diambil.

E. Semua kucing memiliki bulu.

Jawaban: A. Meow memiliki bulu.

 

  1. Jika semua buku di perpustakaan adalah milik perpustakaan dan buku “X” adalah di perpustakaan, maka apa yang dapat kita simpulkan?

A. Buku “X” adalah milik perpustakaan.

B. Buku “X” adalah milik seseorang.

C. Semua buku di perpustakaan adalah milik seseorang.

D. Tidak ada buku di perpustakaan.

E. Tidak ada kesimpulan yang dapat diambil.

Jawaban: A. Buku “X” adalah milik perpustakaan.

 

  1. Jika Robert mendapat rangking 3 besar, maka Ayah akan membelikan sepeda baru untuknya.Robert berada di urutan kedua dikelasnya.

A. Robert mungkin mendapat sepeda baru

B. Ayah tidak membeli sepeda baru

C. Robert tidak masuk rangking 3 besar

D. Ayah membeli sepeda baru

E. Robert membeli sepeda baru

Jawaban: D

 

  1. Penerimaan calon karyawan PT Indah Jaya meliputi 3 tahapan seleksi, yaitu tes tertulis, teswawancara, dan tes praktik.Ari lolos tahap wawancara.

A. Aris juga lolos tes praktik

B. Aris melanjutkan ke tahap selanjutnya, yaitu tes praktik

C. Aris tidak lolos menjadi karyawan PT Indah Jaya

D. Aris menjadi karyawan PT Indah Jaya

E. Aris tidak lolos tes praktik

Jawaban: B

Baca juga: Pendaftaran TPA OTO Bappenas

Demikianlah beberapa contoh soal TPA Bappenas tahun 2023 beserta jawabannya. Tes ini dirancang untuk mengukur kemampuan verbal, numerik, dan logika Anda. Persiapkan diri dengan baik dan latihan soal-soal serupa untuk meningkatkan peluang Anda dalam seleksi Bappenas atau tes serupa lainnya.

TPA Bappenas adalah bagian penting dari proses seleksi calon pegawai di Bappenas. Tes ini membantu memastikan bahwa calon pegawai memiliki kemampuan akademik yang sesuai dengan persyaratan pekerjaan di Bappenas dan dapat menyelesaikan tugas-tugas yang kompleks dan beragam. Sebelum mengikuti tes, pastikan untuk membaca panduan dan persyaratan resmi yang diberikan oleh Bappenas untuk memastikan bahwa Anda memahami format dan prosedur tes dengan baik.

Pemahaman yang baik tentang TPA Bappenas dan persiapan yang matang dapat meningkatkan peluang Anda untuk berhasil dalam proses seleksi penerimaan calon pegawai di BAPPENAS atau lembaga serupa lainnya. Persiapan dengan mengikuti Bimbel adalah persiapan yang baik dengan mengikuti program Bimbel Sukses TPA peluang anda untuk lolos seleksi akan semakin besar.

Mengapa memilih Bimbel Sukses TPA untuk persiapan seleksi ujian TPA Bappenas?

Bimbel Sukses TPA mempunyai program unggulan salah satunya untuk anda yang akan mengikuti seleksi TPA Bappenas. Dengan materi yang lengkap dan juga tutor yang berpengalaman Bimbel Sukses TPA akan memberikan wawasan dan soal-soal yang akan diujikan dengan menjawab dengan benar dan percaya diri. Berikut adalah keunggulan Bimbel Sukses TPA:

  1. Try Out dengan sistem CAT

Try Out ini menggunakan sistem berbasis website. Dengan menggunakan sistem ini, peserta dapat lebih mudah dalam mengerjakan Try Out.

  1. Laporan skor hasil Try Out

Setelah selesai Try Out, peserta bisa langsung mengetahui hasil skor. Sehingga bisa menjadi bahan evaluasi untuk Try Out berikutnya.

  1. Pembahasan via Video dan PDF

Pembahasan Try Out disediakan dalam 2 pilihan, yaitu video dan PDF. Memudahkan peserta untuk mempelajari pembahasan Try Out.

  1. Materi pembahasan bisa diulang-ulang

Pembahasan Try Out bisa di pelajari berulang-ulang kali oleh peserta dan mudah di akses.

  1. Fleksible waktu dan tempat

Try Out bisa di kerjakan kapan saja dan dimana saja.

 

Bersama Bimbel Sukses TPA anda tidak perlu khawatir karena Bimbel Sukses TPA menggunakan Sistem Pembelajaran secara OFFLINE dan ONLINE. Bimbel Sukses TPA juga membebaskan Anda untuk memilih berbagai macam paket pembelajaran sesuai dengan keinginan anda. Klik Disini untuk mengetahui pilihan Paket pembelajaran.

Penasaran dengan program unggulan lainnya?, kunjungi website kami dan jangan lupa untuk gabung bersama Bimbel Sukses TPA serta lolos ujian Seleksi Bappenas!!

Leave a Reply

*

× GRATIS Mini Try Out Bappenas